Jangan mudah kecewa dengan orang lain karena dasar ketidaksesuaiannya
dengan harapan kita. Dan seolah melupakan kebaikan-kebaikan yang telah
ia berikan sebelumnya. Sebab, tiap-tiap orang punya batas maksimalnya
dalam melakukan sesuatu. Tiap-tiap orang punya ketidaksempurnaannya
masing-masing di waktu-waktu tertentu. Sebab, belum tentu
kebaikan-kebaikan sebelumnya pun, kita mampu membalasnya dengan
setimpal. Dengan sedikit pemakluman, mungkin segalanya bisa dirasa lebih
adil. Suatu saat dirimu yang sedang mengalami ‘ketidaksempurnaan’ itu,
orang lain tidak mudah kecewa kepadamu.
@azurazie_
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jejakmu akan sangat berarti dan tak akan pernah sia-sia :)